Cari Blog Ini

Minggu, 03 Januari 2010

1
DAFTAR ISI
1. Kata Pengantar.................................................................................... 2
2. Prosedur Pemohonan Beasiswa ......................................................... 3
3. Prosedur Penggantian Penerima Beasiswa ...................................... 3
4. Prosedur Pembayaran Beasiswa ....................................................... 4
5. Kewajiban Penerima Beasiswa .......................................................... 4
6. Persyaratan-persyaratan Beasiswa ................................................... 5
7. Lampiran ........................................................................................... 24
2
Bogor, Desember 2007
Direktur Kemahasiswaan
Dr. Rimbawan
KATA PENGANTAR
Pada umumnya mahasiswa Program Sarjana IPB rata-rata prestasi akademik yang baik, tetapi
sebagian diantaranya berasal dari keluarga dengan keadaan ekonomi lemah atau tidak mampu.
Keadaan tersebut menyebabkan banyak mahasiswa IPB terutama Program Sarjana (S1)
mengalami hambatan dalam pemenuhan kewajiban pembayaran SPP maupun untuk memenuhi
keperluan studi dan kebutuhan sehari-hari.
Untuk mengatasi permasalahan tersebut, IPB terus berupaya mencari sumber dana beasiswa
bagi mahasiswa IPB. Upaya tersebut dilakukan antara lain dengan mengoptimalkan sumber dana
beasiswa. Saat ini Direktorat Kemahasiswaan IPB mengelola 47 jenis beasiswa dari berbagai
sumber. Jumlah mahasiswa penerima beasiswa pada Tahun 2007 adalah 4244 orang
dengan total dana sebesar Rp. 8.383.169.000. Beasiswa tersebut berasal dari Anggaran
Pemerintah melalui Depdiknas, Instansi Pemerintah lain seperti Bank Indonesia,
Badan/Lembaga/Yayasan/Organisasi Sosial Kemasyarakatan, Perusahaan, serta Anggaran
Dana Masyarakat IPB. Jumlah beasiswa yang diterima mahasiswa bervariasi dari Rp. 60.000
sampai dengan US$ 115 per bulan.
Agar Program pemberian beasiswa dapat mencapai sasaran terhadap kelompok mahasiswa IPB
yang betul-betul membutuhkan bantuan dana beasiswa serta terlaksana secara baik, maka
Direktorat Kemahasiswaan IPB perlu menerbitkan buku panduan untuk pelayanan beasiswa bagi
Mahasiswa Program Sarjana dan Diploma IPB.
Panduan ini bertujuan untuk memberikan penjelasan mengenai : prosedur pencalonan dan
penetapan penerima beasiswa, pembayaran beasiswa dan penggantian penerima beasiswa bagi
mahasiswa program sarjana dan diploma, persyaratan yang diperlukan untuk pengajuan
beasiswa, dan waktu yang ditetapkan bagi pengajuan beasiswa.
3
I. PROSEDUR PERMOHONAN BEASISWA
1. Direktorat Kemahasiswaan menyampaikan informasi adanya kesemapatan pengajuan
beasiswa ke Fakultas serta melalui pengumuman terbuka;
2. Mahasiswa yang memenuhi syarat-syarat umum yang ditetapkan oleh IPB dan syaratsyarat
khusus yang ditetapkan oleh sponsor beasiswa, berhak mencalonkan diri untuk
memperoleh beasiswa dengan prosedur sebagai berikut :
a. Mengajukan surat permohonan untuk memperoleh beasiswa yang diajukan
kepada Wakil Rektor III IPB; u.p. Direktur Kemahsiswaan IPB secara langsung
atau melalui Wakil Dekan Fakultas/Direktur Pendidikan TPB;
b. Mengisi Formulir permohonan beasiswa (asli atau fotocopy) tergantung
permintaan sponsor masing-masing beasiswa;
c. Melampirkan kelengkapan persyaratan adminitrasi yaitu :
• Fotocopy ktm = 1 lembar
• Fotocopy terbaru hitam putih 3 x 4 cm= 2 lembar
• Fotocopy bukti lunas pembayaran SPP untuk mahasiswa sarjana dan BOP
(untuk mahasiswa program diploma);
• Transkrip nilai mata kuliah yang telah dilegalisir;
• Fotocopy daftar penghasilan orang tua/wali dari instansi tempat bekerja atau
surat keterangan penghasilan orang tua dari kepala desa/lurah tempat domisili
dan fotocopy Kartu Keluarga. Bila diperlukan surat keterangan tidak mampu
dari pimpinan instansi tempat bekerja orang tua/pimpinan pemerintah tempat
domisili orang tua mahasiswa dan disertakan;
• Surat Keterangan Aktivitas dalam organisasi/kegiatan kokurikuler/kegiatan
ekstrakurikuler (bila ada)
• Surat keterangan bebas narkoba dari balai kesehatan/pengobatan IPB bila
diperlukan oleh pihak sponsor pemberi beasiswa;
d. Menyerahkan berkas kelengkapan administrasi permohonan beasiswa ke
Direktorat Kemasiswaan IPB sesuai dengan waktu yang ditentukan
II. PROSEDUR PENGGANTIAN PENERIMA BEASISWA
Bila mahasiswa penerima beasiswa sudah tidak berhak mendapatkan beasiswa maka
diperlukan adanya penggantian penerima beasiswa. Prosedur penggantian beasiswa
adalah sebagai berikut :
1. Direktur Kemahasiswaan memeriksa data tentang periode pemberian beasiswa,
prestasi akademik, serta hal-hal lain sesuai dengan persyaratan pemberian beasiswa.
Pemberian beasiswa akan dihentikan, jika penerima beasiswa lulus atau tidak lagi
memenuhi syarat sebagai penerima beasiswa (misal : tidak aktif studi, diskors atau
berhenti dari IPB, pindah ke perguruan tinggi lain atau tidak memenuhi kewajiban
umum penerima beasiswa di IPB). Kewajiban umum penerima beasiswa yang
dikelola IPB adalah sebagai berikut :
a. Belajar dengan sungguh-sungguh sehingga dapat mempertahankan dan atau
meningkatkan prestasi akademik yang telah dicapai dan dapat selesaikan studi
dalam waktu yang diharapkan;
4
b. Memberitahukan perpindahan alamat bila ada perubahan tempat tinggal;
c. Memberitahukan nomor rekening di Bank, bila pembayaran dilakukan melalui
transfer melalui rekening Bank;
d. Mengambil dan menandatangani tanda terima uang beasiswa berdasarkan
informasi dari Direktorat Kemahasiswaan melalui dengan jadwal yang tetap bila
pembayaran beasiswa dilakukan secara tunai;
e. Menyerahkan fotocopy transkrip nilai mata kuliah pada setiap awal semester pada
petugas loket pembayaran beasiswa di Subdit Kesejahteraan Mahasiswa,
Direktorat Kemahasiswaan IPB;
f. Segera melapor bila telah lulus kepada petugas loket pembayaran beasiswa di
Subdit Kesejahteraan mahasiswa, Direktorat Kemahasiswaan IPB;
g. Menyerahkan fotocopy ijazah dan transkrip akhir bagi mahasiswa setelah wisuda
kepada petugas loket pembayaranb beasiswa di Subdit Kesejahteraan mahasiswa,
Direktorat Kemahasiswaan IPB;
2. Direktur Kemahasiswaan menyamapikan informasi tentang tersedianya
kesempatan/informasi pengusulan calon penggantian penerima beasiswa ke masingmasing
Fakultas dan/atau pengumuman terbuka;
3. Mahasiswa yang memenuhi persyaratan yang ditentukan berhak mengajukan
permohonan beasiswa atau dicalonkan oleh Pimpinan Fakultas/TPB untuk diusulkan
sebagai penggantian penerima beasiswa, dengan prosedur yang sama dengan usulan
baru calon penerima beasiswa untuk selanjutnya diseleksi dan ditetapkan penerima
beasiswa.
III. PROSEDUR PEMBAYARAN BEASISWA
1. Direktur Kemahasiswaan memberikan informasi tentang sudah tersedianya dana
beasiswa untuk dibayarkan kepada penerima beasiswa melalui Wakil Dekan,
Direktur Pendidikan TPB, Ketua Departemen maupun pengumuman secara terbuka
setelah terlebih dahulu konfirmasi kepada pihak pemberi beasiswa/sponsor;
2. Penerima beasiswa mengambil dan menandatangani tanda terima uang beasiswa
sesuai dengan jadwal yang tetapkan bila pembayaran beasiswa dilakukan secara
tunai;
3. Direktur Kemahsiswaan melakukan transfer dana beasiswa ke Rekening Bank
Penerima Beasiswa bila pembayaran dilakukan melalui Bank;
Direktur Kemahasiswaan dan Wakil Rektor III menyampaikan laporan lengkap
pembayaran beasiswa kepada pemberi beasiswa/sponsor.
IV. KEWAJIBAN PENERIMA BEASISWA
1. Memberikan laporan hasil studi setiap semester paling lambat 1 minggu setelah
penerimaan transkrip akademik kepada Direktorat Kemahasiswaan IPB
2. Memberikan keterangan lengkap mengenai identitas diri kepada Direktorat
Kemahasiswaan dan segera melaporkan kepada Direktorat Kemahasiswaan apabila
ada perubahan mengenai identitas diri tersebut (misal : alamat, nomor telepon, nomor
rekening, dll)
5
3. Segera melaporkan kepada Direktorat Kemahasiswaan apabila sudah lulus atau sudah
tidak melanjutkan kuliah lagi/cuti akademik
4. Tidak menerima beasiswa dari sumber lain
5. Tidak sedang dalam kontrak atau ikatan dinas dari Instansi manapun
6. Mematuhi semua peraturan pemberian beasiswa dari Direktorat Kemahasiswaan IPB
V. PERSYARATAN-PERSYARATAN BEASISWA :
1. YAYASAN SUPERSEMAR
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Calon penerima bantuan masih aktif sebagai mahasiswa IPB Program Sarjana
(S1) dan Program Diploma (D3), (diutamakan penerima beasiswa perpanjangan);
2. Mengisi Formulir beasiswa Yayasan Supersemar;
3. Dokumen-dokumen pendukung :
- Foto copy Kartu Mahasiswa (KTM);
- Foto copy Transkrip (minimum semester 3), IPK > 2.50;
- Daftar Penghasilan Orang Tua/wali;
- Daftar Tanggungan keluarga (KK);
- Pasfoto ukuran 3 x 4 cm 2 lembar ;
4. Pada saat yang sama mahasiswa calon penerima bantuan tidak menerima
beasiswa dari sumber lain, dibuktikan dengan surat pernyataan yang diketahui
oleh pimpinan Fakultas.
5. Besarnya Uang beasiswa Rp. 85.000,-/mahasiswa/bulan.
6. Kuota 480 mahasiswa
2. TOYATA ASTRA (REGULER)
1. Mengisi Formulir Beasiswa;
2. Mahasiswa Program Sarjana;
3. Foto copy kartu mahasiswa;
4. Foto copy Transkrip Nilai (minimum semester 3), IPK > 2.75;
5. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
6. Surat Keterangan Dokter;
7. Pasfoto 3 x 4 cm 2 lembar
8. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
9. Pada saat yang sama mahasiswa calon penerima bantuan tidak menerima beasiswa
dari sumber lain, dibuktikan dengan surat pernyataan yang diketahui oleh pimpinan
Fakultas.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 150.000,-/mahasiswa/bulan
11. Kuota 11 mahsiswa
6
3. BPMIGAS PERTAMINA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi Formulir Aplikasi (terlampir);
2. Foto copy kartu mahasiswa;
3. Foto copy Transkrip Nilai;
4. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
5. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
6. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
7. Foto copy Kartu Keluarga;
8. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
9. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester V s/d VII dan IPK Minimal 2.75;
10. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
11. Besarnya Uang beasiswa Rp. 250.000,-/mahasiswa/bulan.
12. Kuota 40 mahsiswa
4. YAYASAN KORINDO
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Tingkat III (semester 6);
3. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
4. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 2.75 dengan prioritas utama dari keluarga tidak
mampu yang memiliki bukti surat dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua
mahasiswa tinggal.
5. Foto copy Kartu Mahasiswa;
6. Foto Copy Transkrip semester terakhir;
7. 3 (tiga) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Besarnya Beasiswa sebesar Rp. 2.000.000 per mahasiswa per tahun.
9. Kuota 5 mahsiswa
5. BANK INDONESIA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 4 (empat) semester dan atau telah
menempuh satuan kredit semester (SKS) sebanyak 90 (sembilan puluh);
2. Secara ekonomi Kurang mampu;
3. Memiliki Ranking Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) > 3.00 terbaik diantara mahasiswa
yang memenuhi persyaratan butir a dan b;
4. Umur tidak lebih dari 25 (dua puluh lima) tahun pada saat dicalonkan sebagai
penerima beasiswa;
5. Tidak bekerja atau berada dalam status ikatan dinas dari lembaga/instansi lain;
6. Tidak sedang memperoleh beasiswa dari badan/lembaga/instansi/yayasan lain;
7. Besarnya Uang beasiswa Rp. 200.000,-/mahasiswa/bulan
8. Kuota 80 mahsiswa
7
6. BEASISWA MENGIKUTI UJIAN (BMU)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Fotocopy Formulir BMU yang diperoleh dari asal SMU
2. Mahasiswa Program Sarjana (S1) melalui Jalur SPMB
3. Besarnya uang beasiswa : biaya pendidikan tahun pertama sejumlah biaya
pendidikan tahun pertama sejumlah Rp. 2.710.000 ditambah bantuan biaya hidup Rp.
125.000/bulan/mahasiswa selama satu tahun.
7. EKA TJIPTA FOUNDATION
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Berasal dari Departemen :
- Agronomi, Proteksi Tanaman, Ilmu Tanah dan Sosial Ekomi Pertanian - Faperta
- Silvikultur dan Teknologi Hasil Hutan – Fahutan
- Teknologi Industri Pertanian – Fateta
- Biologi dan Kimia – FMIPA
3. Mengisi formulir permohonan beasiswa;
4. Mahasiswa Tingkat Persiapan Bersama (Semester 1)
5. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
6. Surat Keterangan tidak sedang menerima beasiswa dari Fakultas;
7. Foto Copy Kartu Mahasiswa;
8. Foto Copy Bukti Pembayaran SPP;
9. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
10. Surat Keterangan Penghasilan Orang tua/Surat Keterangan Tidak mampu Kelurahan/Kepala
Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal; ;
11. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
12. Besarnya uang beasiswa sebesar biaya Pendidikan Tahun Pertma sejumlah Rp. 2,760.000
ditambah bantuan buku sebesar Rp. 400.000,-/mahasiswa/bulan
13. Kuota 80 mahasiswa
8. EKA TJIPTA AGRO
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 2.80 pada saat mengajukan beasiswa;
2. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 3 s/d 7 semester;
3. Foto Copy Transkrip semester terakhir yang dilegalisir;
4. Surat Keterangan Penghasilan Orang tua/Surat Keterangan Tidak mampu Kelurahan/Kepala
Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal; ;
5. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
6. Besarnya uang beasiswa sebesar sebesar Rp. 1.000.000,-/mahasiswa/tahun
7. Kuota 8 mahasiswa
8
9. IJARI
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi formulir Permohonan Beasiswa;
2. Minimal semester IV;
3. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) terakhir minimal 2.90
4. Dari keluarga berpenghasilan rendah/kurang mampu secara ekonomis dan dibuktikan
dengan surat keterangan penghasilan orang tua, dan atau surat keterangan dari
kelurahan tempat orang tua berdomisili;
5. Pada saat ini mahasiswa calon penerima bantuan tidak menerima beasiswa dari
sumber lain;
6. Permohonan diajukan secara kolektif melalui Direktur Kemahasiswaan IPB;
7. Besarnya Uang beasiswa Rp. 200.000,-/mahasiswa/bulan
8. Kuota 20 mahasiswa
10. PT. INDOCEMENT
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester V dan IPK Minimal 2.5
2. Mahasiswa Program Diploma (D3) minimal semester III dan IPK Minimal 2.5
3. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
4. Foto copy kartu mahasiswa;
5. Foto copy Transkrip nilai yang telah dilegalisir;
6. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik;
7. Foto copy Slip Gaji orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
8. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
9. Besarnya Uang beasiswa Rp. 120.000,-/mahasiswa/bulan
10. Kuota 34 mahasiswa
9
11. MONSANTO
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Calon penerima bantuan masih aktif sebagai mahasiswa IPB Program Sarjana (S1),
dibuktikan dengan kartu mahasiswa;
2. Berasal dari keluarga petani/Nelayan kurang mampu;
3. IPK minimal 3.00;
4. Semester 4;
5. Membuat Riwayat Hidup (Curriculum Vitae);
6. Membuat essay tentang Biotechnology, its benefit and safety (dalam bahasa Inggris);
7. Dokumen-dokumen pendukung :
- Foto copy Transkrip;
- Daftar Penghasilan Orang Tua/wali;
- Daftar Tanggungan keluarga/Fotocopy Kartu Keluarga (KK);
7. Pada saat ini mahasiswa calon penerima bantuan tidak menerima beasiswa dari
sumber lain, dibuktikan dengan surat pernyataan yang diketahui oleh pimpinan
Fakultas/perguruan tinggi bidang kemahasiswaan yang bersangkutan.
8. Besarnya Uang beasiswa Rp. 750.000,-/mahasiswa/bulan dan Uang SPP
12. STUDENT EQUITY (TPSDP)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) semester 1 s/d. semester 8;
2. Bagi mahasiswa Program Sarjana (S1) memiliki IPK minimal 2.75;
3. Mahasiswa IPB Program Sarjana (S1) yang kuliah pada program studi : Biologi,
Kimia, Matematika, Fisika, Pertanian, Pemuliaan Tanaman, Hortikultura, Teknologi
Pengolahan Hasil Pertanian, Teknologi Pengolahan Hasil Perikanan, Teknologi
Pengolahan Hasil Ternak, Pemanfaatan Sumberdaya Kelautan dan Manajemen;
4. Keadaan ekonomi orang tua mahasiswa tergolong berpenghasilan rendah (menengah
ke bawah);
5. Diutamakan bagi mahasiswa yang berasal dari daerah wilayah pedesaan.
6. Mengisi Formulir Permohonan Beasiswa Student Equity dari IPB;
7. Pasfoto hitam putih 3 x 4 cm;
8. Fotocopy KTM, fotocopy bukti lunas pembayaran SPP;
9. Keterangan penghasilan orang tua dari instansi yang berwenang;
10. Fotocopy kartu keluarga;
11. Fotocopy transkrip nilai mata kuliah yang telah dilegalisir bagi mahasiswa lebih dari
semester 2;
12. Fotocopy ijazah dan DNUM yang telah dilegalisir bagi mahasiswa TPB (baru);
13. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik;
14. Rekomendasi dari Wakil Dekan Fakultas bagi mahasiswa semester 4 s/d. semester 8;
15. Rekomendasi dari Direktur TPB bagi mahasiswa baru (TPB).
16. Besarnya Uang beasiswa Rp. 250.000,-/mahasiswa/bulan
Catatan tidak merekrut kembali hanya sampai batch III mahasiswa tahun masuk 2004
10
13. CHAROEND PHOKPAND INDONESIA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) semester 1 s/d. semester 8;
2. Bagi mahasiswa Program Sarjana (S1) memiliki IPK minimal 2.75;
3. Mengisi Form Charoend Phokpand;
4. Pasfoto hitam putih/berwarna 3 x 4;
5. Fotocopy KTM;
6. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP;
7. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
8. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
9. Besarnya Uang beasiswa Rp. 150.000,-/mahasiswa/bulan
10. Kuota 25 mahasiswa
14. MITSUBISHI
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa IPB Program Sarjana (S1) reguler (non extension) dari Fakultas Pertanian
(semua Departemen) Fakultas MIPA (Departemen Biologi, Kimia dan Biokimia);
2. Mahasiswa IPB yang secara ekonomi kurang mampu dan memiliki prestasi akademik
yang baik;
3. Calon penerima beasiswa minimal telah duduk di semester III (tiga);
4. Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75;
5. Tidak bekerja atau berada dalam status ikatan dinas dari lembaga/ instansi lain;
6. Tidak sedang memperoleh beasiswa dari sponsor lain;
7. Memperoleh rekomendasi dari Wakil Dekan Fakultas atau Ketua Departemen;
8. Besarnya Uang beasiswa Rp. 2.200.000,-/mahasiswa/tahun
9. Kuota 30 mahasiswa
Catatan tidak merekret kembali tahun 2007/2008
15. PT. BANK EKSPOR INDONESIA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester VII dan IPK Minimal 2.75;
2. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
3. Foto copy kartu mahasiswa;
4. Foto copy Transkrip Nilai;
5. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
6. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
7. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto copy Kartu Keluarga;
9. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 400.000,-/mahasiswa/bulan
11. Kuota 30 mahasiswa.
11
16. PT. LG. ELECTRONICS INDONESIA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) Departemen Fisika dan Statistika FMIPA IPB
yang telah menyelesaikan semester VI;
2. Indeks Prestasi di atas 3.00;
3. Belum menikah;
4. Warga Negara Indonesia;
5. Memiliki jiwa kepemimpinan dan aktif dalam kegiatan organisasi
kemahasiswaan/ekstra kurikuler;
6. Berkelakuan baik, tidak terlibat dalam tindakan kejahatan/kriminal dan pemakaian
obat terlarang.
7. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
8. Mengisi Formulir Aplikasi (terlampir);
9. Foto copy Kartu Mahasiswa;
10. Foto copy Transkrip Nilai yang telah ditempuh (dilegalisir);
11. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
12. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua & atau surat keterangan tidak mampu
dari Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mhs. tinggal;
13. Pas foto ukuran 3 x 4 cm = 3 (tiga) lembar berwarna;
14. Foto copy Kartu Keluarga;
15. Surat Keterangan tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak
manapun dari Wakil Dekan/Ketua Departemen.
16. Surat Keterangan Dokter;
17. Surat Keterangan Kelakuan Baik (SKKB);
18. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
Besarnya bantuan beasiswa dan Ikatan Dinas sebagai berikut :
1. Uang beasiswa diberikan sebesar Rp. 500.000 per bulan selama 6 bulan, apabila
belum lulus mahasiswa akan diberikan kesempatan maksimum 6 bulan lagi tanpa
pemberian dana beasiswa;
2. Uang bantuan Skripsi Rp. 1.500.000,- (satu kali);
3. Ikatan Dinas setelah lulus kuliah untuk direkrut sebagai Karyawan PT. LG
Electronics Indonesia sesuai dengan ketentuannya
4. Kuota 2 mahasiswa
12
17. HAMBA ALLAH
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa program Sarjana (S1)
2. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
3. Foto copy kartu mahasiswa;
4. Foto copy Transkrip Nilai;
5. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
6. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
7. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto copy Kartu Keluarga;
9. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 300.000,-/mahasiswa/bulan
11. Kuota 50 mahasiswa.
18. PENINGKATAN PRESTASI AKADEMIK (PPA)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester I dan IPK Minimal 2.75;
2. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
3. Foto copy kartu mahasiswa;
4. Foto copy Transkrip Nilai;
5. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
6. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
7. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto copy Kartu Keluarga;
9. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 200.000,-/mahasiswa/bulan dibayarkan melalui transfer
ke Rekning mahasiswa.
18. BANTUAN BELAJAR MAHASISWA (BBM)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester III dan IPK Minimal 2.25;
2. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
3. Foto copy kartu mahasiswa;
4. Foto copy Transkrip Nilai;
5. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
6. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
7. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto copy Kartu Keluarga;
9. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 150.000,-/mahasiswa/bulan dibayarkan melalui transfer
ke Rekning mahasiswa.
13
19. PT. GUDANG GARAM
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi Formulir Permohonan Beasiswa;
2. Foto copy kartu mahasiswa;
3. Foto copy Transkrip nilai;
4. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
5. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
6. 1 (satu) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
7. Foto copy Kartu Keluarga;
8. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP;
9. Foto copy Halaman Depan Buku Tabungan / nomor rekening Bank BNI Cabang Bogor.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 100.000,-/mahasiswa/bulan (transfer ke rekening mhs)
20. POM - IPB
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) semester 1 s/d 4;
2. Mengisi Formulir Beasiswa;
3. Foto copy kartu mahasiswa;
4. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
5. 1 (satu) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
6. Foto copy Kartu Keluarga;
7. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP;
8. Besarnya Uang beasiswa Rp. 150.000,-/mahasiswa/bulan
21. YAYASAN SALIM
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi Formulir Permohonan Beasiswa;
2. Foto copy kartu mahasiswa;
3. Foto copy Transkrip nilai;
4. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
5. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
6. 1 (satu) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
7. Foto copy Kartu Keluarga;
8. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP;
9. Foto copy Halaman Depan Buku Tabungan / nomor rekening Bank LIPPO;.
10. Besarnya Uang beasiswa Rp. 200.000,-/mahasiswa/bulan (transfer ke rekening mhs)
14
22. GOODWILL INTERNATIONAL INDONESIA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Calon penerima bantuan masih aktif sebagai mahasiswa IPB Program Sarjana (S1),
dibuktikan dengan kartu mahasiswa;
2. Mengisi Formulir Essay beasiswa Yayasan Goodwill International;
3. Dokumen-dokumen pendukung :
- Foto copy Kartu Mahasiswa (KTM);
- Foto copy Transkrip (minimum semester 4), IPK > 3.00;
- Daftar Penghasilan Orang Tua/wali;
- Daftar Tanggungan keluarga;
- Pasfoto ukuran (seluruh badan) Post Card = 2 lembar ;
- Foto copy pembayaran reking listrik (orang tua/wali) bulan terakhir;
- Foto copy pembayaran reking telepon (orang tua/wali) bulan terakhir;
4. Pada saat yang sama mahasiswa calon penerima bantuan tidak menerima beasiswa
dari sumber lain, dibuktikan dengan surat pernyataan yang diketahui oleh pimpinan
Fakultas.
5. Besarnya beasiswa Rp. 350.000,-/bulan/mahasiswa dan bantuan SPP sebesar Rp.
400.000/semester
23. PT. DJARUM
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Telah menyelesaikan 4 (empat) semester dan memasuki semester 5 (lima) atau telah
menyelesaikan 6 (enam) semester dan memasuki semester 7 (tujuh) pada tahun ajaran
2007/2008.
3. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
4. Beasiswa Djarum diberikan tanpa ada ikatan;
5. Besarnya uang beasiswa Rp. 250.000,- per bulan per mahasiswa;
6. Beasiswa diberika selama 2 (dua) semester atau 1 (satu) tahun
7. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 3.00 dengan prioritas utama dari keluarga tidak
mampu yang memiliki bukti surat dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah ditempat orang tua
mahasiswa tinggal.
8. Foto copy Kartu Mahasiswa;
9. Foto Copy Transkrip semester terakhir;
10. Foto Copy KTP/KSK;
11. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm (hitam putih);
12. 2 (dua) lembar foto ukuran 2 x 3 cm (berwarna) foto ukuran KTP;
13. Mengikuti wawancara yang dilakukan oleh PT. DJARUM.
15
24. METRODATA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester IV dan IPK Minimal 2.75;
2. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
3. Mengisi Formulir Aplikasi (terlampir);
4. Foto copy kartu mahasiswa;
5. Foto copy Transkrip nilai (yang dilegalisir);
6. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
7. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
8. Foto copy bukti pembayaran rekening listrik 3 bulan terakhir;
9. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
10. Foto copy Kartu Keluarga;
11. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP
12. Foto copy Halaman Depan Buku Tabungan.
13. Besarnya beasiswa Rp. 250.000,-/bulan/mahasiswa
25. BANK BRI (PUSAT)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi Formulir Permohonan Beasiswa;
2. Foto copy kartu mahasiswa;
3. Foto copy Transkrip nilai;
4. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
5. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
6. 1 (satu) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
7. Foto copy Kartu Keluarga;
8. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP;
9. Besarnya Uang beasiswa Rp. 2.000.000,-/mahasiswa/tahun (transfer ke rekening mhs)
26. BANK CENTRAL ASIA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi formulir Permohonan Beasiswa;
2. Melampirkan “Curriculum vitae”;
3. Foto copy transkrip nilai (3 semester) terakhir;
4. IPK minimal 3.25;
5. Foto copy kartu mahasiswa;
6. Melampirkan surat keterangan penghasilan orang tua;
7. Pasfoto ukuran 6 x 4 cm hitam putih sebanyak 2 lembar;
8. Melampirkan surat keterangan kelakuan baik dari kepolisian;
9. Surat Keterangan kesehatan dan bebas narkotika dari dokter;
10. Tidak sedang menerima beasiswa/ikatan dinas dari manapun dalam waktu yang sama;
11. Besarnya beasiswa Rp. 350.000,-/bulan/mahasiswa
16
27. BANK BRI (WILAYAH)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 3.00 pada saat mengajukan beasiswa;
3. Mengisi formulir permohonan beasiswa;
4. Foto Copy Kartu Mahasiswa;
5. Foto Copy Bukti Pembayaran SPP;
6. Foto Copy Transkrip semester terakhir;
7. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
9. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
10. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 4 (empat) semester dan atau telah memasuki
menempuh Satuan Kredit Semester (SKS) sebanyak 90 (sembilan puluh);.
11. Usia Maksimum mahasiswa ditetapkan 23 tahun pada saat pengajuan;
12. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
13. Besarnya Beasiswa Rp. 300.000,’/mahasiswa/bulan diberikan selama 1 (satu) tahun yang
akan dibayarkan tiap bulan melalui rekening (BRI)
28. KOREA EXCHANGE BANK
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 3.00 pada saat mengajukan beasiswa;
3. Mengisi formulir permohonan beasiswa;
4. Foto Copy Kartu Mahasiswa;
5. Foto Copy Bukti Pembayaran SPP;
6. Foto Copy Transkrip semester terakhir;
7. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
9. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
10. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 4 (empat) semester dan atau telah memasuki
menempuh Satuan Kredit Semester (SKS) sebanyak 90 (sembilan puluh);.
11. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
12. Besarnya Beasiswa $. 500.000,’/mahasiswa diberikan selama 1 (satu) tahun
17
29. BANK DANAMON
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 3.00 pada saat mengajukan beasiswa;
3. Mengisi formulir permohonan beasiswa;
4. Foto Copy Kartu Mahasiswa;
5. Foto Copy Bukti Pembayaran SPP;
6. Foto Copy Transkrip semester terakhir;
7. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
8. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
9. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
10. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
11. Besarnya Beasiswa Rp. 500.000,’/mahasiswa diberikan selama 1 (satu) tahun dan SPP per
semester
30. YKPP PERTAMINA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1);
2. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 3.00 pada saat mengajukan beasiswa;
3. Mengisi formulir permohonan beasiswa;
4. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
5. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 3 s/d 7 semester;
6. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
7. Beasiswa diberikan selama 1 (satu) tahun yang akan dibayarkan tiap bulan;
8. Surat Keterangan tidak sedang menerima beasiswa dari Fakultas;
9. Foto Copy Kartu Mahasiswa;
10. Foto Copy Bukti Pembayaran SPP;
11. Foto Copy KRS;
12. Foto Copy Transkrip semester terakhir yang dilegalisir;
13. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
14. Surat Keterangan Penghasilan Orang tua/Surat Keterangan Tidak mampu Kelurahan/Kepala
Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
15. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
16. Foto Copy Buku Tabungan;
17. Besarnya Beasiswa berkisar Rp. 300.000 s/d Rp. 500.000,-’/mahasiswa/bulan diberikan
selama 1 (satu) tahun tergantung IPK yang akan dibayarkan tiap bulan melalui rekening
18
31. DOMPET DUAFA (ETOS)
Persyaratan Umum
1. Lulus SMU/ederajat dan akan mengikuti SPMB
2. Mendaftar pada jurusan di PTN yang direkomendasikan oleh Beastudi ETOS
Lembaga Pengembangan Insani
Persyaratan Khusus :
1. Berasal dari keluarga tidak mampu, menyertakan surat keterangan dari DKM (masjid)
setempat;
2. Fotocopy slip gaji/surat keterangan pendapatan orang tua dari RT setempat yang
masih berlaku;
3. Fotocopy raport sejak semester 1 s/d 5, STTB, STK. Kartu Kelaurga yang masih
berlaku, KTP atau Kartu Pelajar;
4. Mengisi biodata yang disediakan dan melampirkan foto rumah (tampak ruang depan
dan ruang dalam)
32. MITSUI KOSGORO
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa semester IV atau V;
2. Mengajukan permohonan pada Yayasan;
3. Melampirkan surat Rekomendasi dari Rektor/ Dekan;
4. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun yang diketahui oleh
Pejabat yang berwewenang
5. Menyerahkan transkrip nilai yang sudah dicapai;
6. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
7. Pasfoto 4 x 6 sebanyak 2 buah;
33. UTUSAN DAERAH
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
Lulusan SMA IPA atau SMK berbasis IPA (termasuk Pondok Pesantren) yang
berpotensi, direkomendasikan dan dibiayai oleh pemerintah pusat, pemerintah daerah,
perusahaan atau lembaga swasta dengan kriteria sebagai berikut :
1. Berumur tidak lebih 25 tahun;
2. Memiliki nilai raport SMA yang baik (> 7.00 untuk mata pelajaran Matematika,
Fisika, Kimia, Biologi selama 5 semester pertama);
3. Sehat jasmani dan rohani;
4. Bebas narkoba;
5. Bersedia tinggal di Asrama TPB-IPB pada tahun pertama.
19
Cara Mendaftar :
1. Dilakukan secara kelembagaan oleh pemerintah pusat, pemerintah daerah, perusahaan
atau lembaga swasta;
2. Melengkapi berkas formulir pendaftaran/melampirkan :
• Fotocopy rapor mulai semester 1 s/d 5 SMA/SMK yang dilegalisir/disahkan
Kepala Sekolah;
• Fotocopy Akta Kelahiran atau Surat Kenal Lahir;
• Dua pasfoto pelamar (terbaru dan berwarna) berukuran 3 x 4 cm;
• Fotocopy buku kewarganegaraan Indonesia yang disahkan oleh Kepala Sekolah
bagi Pelamar WNI keturunan asing;
34. PT. NEWMONT NUSA TENGGARA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa asal Nusa tenggara Barat
2. Syarat telah ditentukan oleh PT. Newmont
35. YAYASAN JEPANG (JCC)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Foto copy transkrip nilai atau Indeks Prestasi Kumulatif (IPK Minimum) 2,75;
2. Foto copy kartu mahasiswa;
3. Pasfoto ukuran 6 x 4 cm hitam putih sebanyak 2 lembar;
4. Dapat menulis dan berbahasa Korea atau yang sedang belajar (kursus bahasa Korea);
5. Surat Keterangan Penghasilan Orang tua;
6. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
7. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
8. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 4 (empat) semester dan atau telah memasuki
menempuh Satuan Kredit Semester (SKS) sebanyak 90 (sembilan puluh);.
9. Usia Maksimum mahasiswa ditetapkan 23 tahun pada saat pengajuan;
10. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun
11. Besarnya beasiswa Rp. 1.000.000,-/tahun/mahasiswa
36. BOGOR INTERNATIONAL CLUB
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Foto copy transkrip nilai atau Indeks Prestasi Kumulatif (IPK Minimum) 2,50;
2. Foto copy kartu mahasiswa;
3. Pasfoto ukuran 6 x 4 cm hitam putih sebanyak 2 lembar;
4. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
5. Mahasiswa tersebut secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
dari Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
6. Telah memasuki menempuh Satuan Kredit Semester (SKS) sebanyak 90 (sembilan puluh);.
7. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun
8. Besarnya bantuan Biaya Penelitian bervariasi antara Rp. 1.500.00 s/d Rp. 2.500.000
20
37. PEMDA SUMBAR
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Berasal dari daerah Sumatera Barat
2. Mahasiswa Si dan Diploma 3
38. TANOTO FOUNDATION
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mngisi Formulir yang sudah dilengkapi dan ditanda-tangani;
2. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal IPK 3.00 (skala 4.00) semester > 3;
3. Usia maksimum 21 tahun;
4. Foto berwarna terakhir ukuran 3 x 4 cm sebanyak 3 lembar;
5. Fotocopy raport kelas 3 SMU = 8.0 (skala 10) yang sudah dilegalisir 3 lembar,
khusus bagi pelamar yang saat ini baru memulai perkuliahan tahun pertama di TPB;
6. Fotocopy transkrip nilai akademik terakhir yang sudah dilegalisir 3 lembar;
7. Fotocopy akte kelahiran 3 lembar;
8. Fotocopy kartu keluarga 3 lembar;
9. Fotocopy KTP 3 lembar;
10. Slip Gaji terakhir/Keterangan Penghasilan orangtua & atau surat keterangan tidak
mampu dari Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mhs. tinggal;
11. Surat Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
12. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
13. Besarnya beasiswa Rp. 500.000,-/bulan/mahasiswa dan SPP per semester.
39. BANK NIAGA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester V atau VI;
2. Indeks Prestasi Semester I hingga Semester V konsisten di atas 3.00;
3. Belum menikah;
4. Memiliki jiwa kepemimpinan dan aktif dalam kegiatan organisasi
kemahasiswaan/ekstra kurikuler;
5. Berkelakuan baik, tidak terlibat dalam tindakan kejahatan/kriminal dan pemakaian
obat terlarang.
6. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
7. Mengisi Formulir Aplikasi (terlampir);
8. Foto copy kartu mahasiswa;
9. Foto copy Transkrip Nilai (smt. 1 s/d akhir);
10. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
11. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua & atau surat keterangan tidak mampu
dari Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mhs. tinggal;
12. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
13. Foto copy Kartu Keluarga;
21
14. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
Besarnya bantuan beasiswa dan Ikatan Dinas sebagai berikut :
• Uang pembayaran SPP Rp. 1.000.000,- /per semester selama maksimal 3 semester
yaitu semester 6, 7 dan 8;
• Uang buku Rp. 200.000,- per bulan selama maksimal 3 semester yaitu semester 6,
7 dan 8;
• Dana penyelesaian skripsi di semester 8 sebesar Rp. 1.000.000,-
• Ikatan Dinas setelah lulus kuliah untuk mengikuti Program Pendidikan Eksekutif
40. LIPPO BANK
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mengisi Formulir;
2. Mahasiswa Program Sarjana (S1) TPB
3. Warna Negara Indonesia
4. Nilai Rapor rata-rata 8
5. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun
6. Program Studi : Ilmu Komputer, Statistik, Matematika dan Ekonomi
7. Berasal dari orang tua kurang mampu secara finansial untuk melajutkan studi yang diketahui
oleh Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
41. COCA COLA
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Program Sarjana (S1) minimal semester V s/d VII dan IPK Minimal 2.75;
2. Mengisi Formulir Aplikasi (terlampir);
3. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun.
4. Foto copy kartu mahasiswa;
5. Foto copy Transkrip nilai (yang dilegalisir);
6. Rekomendasi dari Pembimbing Akademik/Ketua Departemen/Wakil Dekan;
7. Foto copy Keterangan Penghasilan orangtua dan atau surat keterangan tidak mampu dari
Lurah/Kepala Desa tempat orang tua mahasiswa tinggal;
8. Foto copy bukti pembayaran rekening listrik 3 bulan terakhir;
9. 2 (dua) lembar pas foto ukuran 3 x 4 cm;
10. Foto copy Kartu Keluarga;
11. Foto copy Tanda Bukti Lunas SPP.
12. Besarnya beasiswa Rp. 300.000 per bulan/mahasiswa;
22
42. PENINGKATAN PRESTASI EKSTRAKURIKULER (PPE)
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Calon peneima masih aktif sebagai mahasiswa pada perguruan tinggi.
2. Fotocopy KTM;
3. Sedang mengikuti jenjang pendidikan Diploma atau S1;
4. Calon penerima beasiswa adalah mahasiswa pada perguruan tinggi dibawah naungan
DEPDIKNAS;
5. Mahasiswa calon penerima beasiswa tidak mendapatkan beasiswa dari sumber lain
pada waktu yang sama;
6. IPK Minimal 2.50 dan mempunyai tinggi atau baik sesuai dengan kegiatannya, yang
dibuktikan dengan sertifikat atai piagam penghargaan atau surat tugas yang diterbitkan oleh
panitia penyelenggara atau pihak yang berwewenang;
7. Sertifikat, piagam atau bukti prestasi tinggi baik dibidang ekstrakurikuler sejenis lainnya
harus mendapat rekekomendasi dai Wakil Rektor/Ketua/Direktur Bidang Kemahasiswaan;
8. Mahasiswa calon penerima beasiswa mempunyai perilaku yang baik di kampus maupun
dalam kehidupan bermasyarakat.
43. UNGGULAN
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Surat Pengantar Wakil Rektor III;
2. IP Kumulatif minimal 2.5
3. Idealnya semester 3 ke atas;
4. Track record/History mahasiswa yang bersangkutan (CV) + srtifikat (ada data
mahasiswa no. HP, No. Rekening PT, NPWP, Surat Keterangan dari Bank)
5. Mahasiswa yang sedang menjabat dalam organisasi Kemahasiswaan;
6. Tidak sedang menerima beasiswa dari lembaga/sponsor lain.
44. HIMPUNAN ALUMNI FAHUTAN
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Institut Pertanian Bogor
2. Mahasiswa Kurang Mampu
3. Mahasiswa Program sarjana
23
45. BANTUAN KHUSUS IPB
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
Surat permohonan kepada Wakil Rektor III atau direktur Kemahasiswaan
Mahasiswa kurang mampu\Mahasiswa Program sarjana dan diploma
Disetujui oleh Wakil Rektor III atau Direktur Kemahasiswaan
46. YAMPI
Syarat-syarat penerima beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :
1. Putra/Putri dari keluarga Petani – Nelayan, yang berasal dari Indonesia Timur
(Sulawesi, Maluku, Irian dan NTT);
2. Mahasiswa Program S1 mapun D3;
3. Mahasiswa berprestasi dengan IPK minimum 2.60 pada saat mengajukan beasiswa;
4. Secara ekonomi tidak mampu, dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
Kelurahan/Kepala Desa yang sah di tempat orang tua mahasiswa tinggal;
5. Sudah duduk di semester V untuk S1 dan semester III untuk D3;
6. Tidak pernah menerima sanksi akdemis;
7. Tidak sedang menerima beasiswa atau ikatan dinas dari pihak manapun;
8. Mengisi formulir permohonan beasiswa;
9. Surat Keterangan tidak sedang menerima beasiswa dari Fakultas;
10. Foto Copy Kartu Mahasiswa;
11. Foto Copy Bukti Pembayaran SPP;
12. Foto Copy Transkrip semester terakhir;
13. Berbadan sehat, yang dinyatakan dengan Surat Keterangan Dokter;
14. 2 (dua) lembar foto ukuran 3 x 4 cm;
15. Foto Copy Kartu Keluarga (KK);
16. Besarnya beasiswa Rp. 150.000,- per bulan per mahasiswa dan bantuan SPP sebesar
Rp. 300.000 per semester
24
Lampiran 1 :
DIAGRAM ALIR PENAWARAN BEASISWA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
1. FAKULTAS PERTANIAN
2. FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
3. FAKULTAS PERIKANAN & ILMU
KELAUTAN
4. FAKULTAS PETERNAKAN
5. FAKULTAS KEHUTANAN
6. FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN
7. FAKULTAS MATEMATIKA & IPA
8. FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN
9. TINGKAT PERSIAPAN BERSAMA
PEMERINTAH
1. PPA
2. BBM
3. PKPS BBM
4. TPSDP
SWASTA
1. PERUSAHAAN
2. YAYASAN
3. HIMPUNAN/
CLUB
M A H A S I S W A
25
Lampiran 2 :
DIAGRAM ALIR PENCALONAN BEASISWA
MAHASISWA FAKULTAS
WAKIL REKTOR
III/
DITMAWA
SPONSOR/DONATUR
Y
PROSES
T
STOP
INFORMASI
INFORMASI
T
Stop
PROSES
SELEKSI
AWAL
BERKAS
BERKAS
REKAPITULASI
CALON
BERKAS
Y
PROSES
SELEKSI
AKHIR
Surat
Keputusan
Surat
Keputusa
Surat
Keputusan
Surat
Keputusan
TAWARAN
BEASISWA
26
Lampiran 3 :
DIAGRAM PROSES PEMBAYARAN BEASISWA
MAHASISWA FAKULTAS
WAKIL REKTOR
III/
DITMAWA
SPONSOR/DONATUR
DELEGASI
KREDIT
INFORMASI
PENERIMAAN
DANA
BEASISWA
INFORMASI
PEMBAYARAN
BEASISWA
PEMBAYARAN
BEASISWA
TRANSFER
LAPORAN
PERTANGGUNG
JAWABAN
BEASISWA
27
Lampiran 4:
DIAGRAM ALIR PERPANJANGAN BEASISWA
MAHASISWA FAKULTAS WAKIL REKTOR III/
DITMAWA
SPONSOR/
DONATUR
TRANSKRIP
STOP
T
Y
T
STOP
PROSES
SELEKSI
BERKAS
FORM
REGISTRASI
SURAT
SURAT KEPUTUSAN
SURAT KEPUTUSAN
KEPUTUSAN
SURAT
KEPUTUSAN
Y
PROSES
SELEKSI
28
Lampiran 5:
DIAGRAM ALIR PENGGANTI BEASISWA
MAHASISWA FAKULTAS
WAKIL REKTOR
III/
DITMAWA
SPONSOR/DONATUR
Y
T
STOP
INFORMASI
WISUDA/PU
TUS
KULIAH/CU
TI KULIAH/
ALASAN
BERKAS
BERKAS
REKAPITULASI
CALON
Y
PROSES
SELEKSI
AKHIR
T
Stop
PROSES
SELEKSI
AWAL
SURAT
KEPUTUSAN
SURAT
KEPUTUSAN
SURAT
KEPUTUSAN
SURAT
KEPUTUSAN
INFORMASI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar